Cinta
yang hadir bukan
untuk di akhiri,..
Di jaga,
dan dipertahan kan
dengan sekuat hati,..
Bila
cinta di dusta, hanya
membuat hati menyepi,.
Bukan
alasan untuk menemukan
cinta itu,..
Percuma
mencari, menemukan bila hanya
akan dibuang,..
Masih
berusaha kembali, akan
tetapi telah pergi,..
Yang tak mengerti
itu,,..
Tak
tersentuh malaikat hati,
disaat cinta itu
bersemi,..
Telah
mati, gampang datang
dan pergi,..
Perasaan
yang tersakiti, semakin
membuat kegilaan lebih
berarti,..
Terpancar
tanpa tersentuh,..
Hanya
angan yang terlampau
jauh,.
Mencoba
menghidari, walau kadang
menyakiti,..
0 komentar:
Posting Komentar